Uji kehamilan Metode Galli Manini
HCG (Huma Charionic Gonadothropin) adalah
hormone peptide yang diproduksi pada masa kehamilan, yang dibuat oleh embrio
segera setelah pembuahan dan selanjutnya oleh syncytiotrophoblast. Hormone
kehamilan yang dihasilkan oleh villi chorioles ini berdampak pada meningkatnya
produksi progesterone oleh indung telor sehingga menekan menstruasi dan menjaga
kehamilan. HCG memberitahu ovarium untuk memproduksi progesterone, tetapi hal
ini terjadi hanya pada masa kehamilan. Sehingga HCG lebih bermanfaat bagi anak
lakilaki dibanding anak perempuan.
Pada praktikum ini mengggunakan katak
sebagai probandus, hal ini dilakukan untuk menguji teori mengenai kemampuan
hormone pada HCG yang dapat merangsang jantan jika disuntikkan. Pada
perangsangan pertama hanya mendapatkan cairan yang keluar dari kloaka berupa
urin. Lalu dilanjutkan dengan penyuntikan urin ibu hamil pada katak. Setelah 30
menit berlangsung, ternyata tidak terjadi apaapa, sehingga untuk percobaan kali
ini Gali Manini bisa dikatakan gagal karena tidak terbukti dapat mengeluarkan
sperma katakk, hal ini juga terjadi pada perlakuan control, yaitu penyuntuikan
menggunakan aquades.
Kegagalan ini bisa disebabkan oleh beberapa
hal, antara lain kurang tepatnya sampel air urin yang digunakan, sehingga
mempengaruhi HCG, lalu bisa disebabkan juga oleh metode penyuntuikan urin. Pada
penyuntikan urin yang tidak tepat sangat memungkinkan untuk gagalnya tes karena
urin harus mengalir / berdiam pada tempat yang tepat untuk menghasilkan
rangsangan yang maksimal.
No comments:
Post a Comment
yuhu~